Sekilas Stasiun Tugu dan Lempuyangan di Jogja
Stasiun Tugu dan Stasiun Lempuyangan terletak di Yogyakarta, dan keduanya dibangun pada masa pendudukan Belanda di Indonesia. Nama Stasiun Tugu Yogyakarta di KAI Access adalah Yogyakarta (YK), sementara Stasiun Lempuyangan dikenal sebagai Lempuyangan (LPN). Hingga kini, kedua stasiun tersebut tetap berfungsi sebagai tempat pemberhentian kereta api. Apa perbedaan antara Stasiun Tugu dan Stasiun Lempuyangan? Berikut penjelasannya: