Roadshow Pengenalan Kampus UMBY di SMK Ma’arif 1 Temon
Tim Pemasaran Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) mengadakan kunjungan ke SMK Ma’arif 1 Temon, Kulonprogo, pada Kamis pagi, 24 April 2025 dalam rangka kegiatan roadshow pengenalan kampus. Kegiatan ini menjadi bagian dari agenda rutin UMBY untuk mengenalkan dunia perkuliahan kepada siswa-siswi tingkat SLTA, sekaligus memberikan gambaran tentang kehidupan kampus serta peluang yang ditawarkan setelah lulus nanti.
Rekayasa Lalu Lintas Pasca Penutupan Plengkung Nirbaya
Yogyakarta, Sabtu (15/03/2025) –
Dinas Perhubungan DIY telah melakukan sejumlah penyesuaian lalu lintas guna mengantisipasi dampak penutupan total Plengkung Nirbaya. Penyesuaian ini terutama berlaku di Simpang 4 Gading, Simpang 3 Mantrigawen Lor, dan Simpang 4 Taman Sari untuk mengurangi potensi kemacetan.
Inilah yang menjadi pusat perhatian sejak informasi perjalanan truk pengangkut Autoclave ramai di berbagai kanal media sosial!
Truk Pengangkut Tabung Raksasa
Salah satu truk yang mengangkut tabung ballmill atau alat besar pengering bata ringan terlihat berhenti di ruas tol selatan Ungaran, kemungkinan di sekitar Pringapus.
SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU (SPMB) POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA TAHUN AKADEMIK 2025/2026
Jadwal seleksi PMB di Poltekes Jogja, berikut informasinya. Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan (Poltekkes Kemenkes) Yogyakarta merupakan Perguruan Tinggi Negeri di bawah Kementerian Kesehatan RI yang berstatus BLU (Badan Layanan Umum). Kampus ini berkomitmen mencetak tenaga kesehatan profesional dengan mengedepankan nilai BerAKHLAK.
KA Batavia Resmi Beroperasi, Hubungkan Jakarta dengan Yogyakarta dan Solo
Jakarta, 6 Februari 2025 – PT Kereta Api Indonesia (KAI) resmi meluncurkan KA Batavia, layanan kereta api baru yang menghubungkan Gambir – Solo Balapan dengan rute strategis yang melintasi Cirebon, Purwokerto, dan Yogyakarta.
Menghadapi Warga yang Penuh Kecurigaan: Antara Fakta dan Mitos
Gapeka 2025: Langkah Besar KAI Dukung Pariwisata dan Ekonomi Nasional
PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan meluncurkan sejumlah kereta api baru seiring dengan diberlakukannya Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2025. Kebijakan strategis ini bertujuan untuk meningkatkan kenyamanan perjalanan, membuka rute baru, serta mendorong pengembangan titik-titik ekonomi di berbagai daerah.
Apa itu Fabrikasi data (atau data fabrication)?
Sekilas Tentang PAFI dan Cara Bergabung dengan PAFI
Persatuan Ahli Farmasi Indonesia (PAFI) adalah organisasi profesi yang menaungi tenaga teknis kefarmasian di Indonesia. Organisasi ini didirikan pada tanggal 13 Februari 1946 di Yogyakarta, tak lama setelah Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia. PAFI hadir sebagai wadah untuk menghimpun tenaga kefarmasian yang memiliki bakti karya di bidang farmasi.